Breaking News
light_mode
Beranda » Berita » Lapas Narkotika Sungguminasa Terima Kunjungan Monev Tim Zona Integritas dari Kanwil Ditjenpas Sulsel

Lapas Narkotika Sungguminasa Terima Kunjungan Monev Tim Zona Integritas dari Kanwil Ditjenpas Sulsel

  • account_circle Sorotan Rakyat
  • calendar_month Sab, 26 Jul 2025
  • visibility 76
  • comment 0 komentar

Gowa — Dalam rangka memperkuat pelaksanaan Reformasi Birokrasi melalui pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM), Lapas Narkotika Kelas IIA Sungguminasa menerima kunjungan Monitoring dan Evaluasi (Monev) dari Tim Zona Integritas Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Sulawesi Selatan.24 Juli 2025

Kegiatan yang berlangsung di ruang kerja Kalapas ini bertujuan untuk melakukan pendampingan langsung terhadap pelaksanaan ZI, khususnya dalam hal pengumpulan dan pengunggahan data dukung. Tim ZI dari Kanwil menggali berbagai kendala teknis yang dihadapi oleh satuan kerja dan bersama-sama mencari solusi terbaik agar proses pembangunan ZI berjalan efektif dan tepat sasaran.

Diskusi berlangsung intensif dengan suasana terbuka dan konstruktif. Tim dari Lapas Narkotika Sungguminasa memaparkan progres dan beberapa hambatan dalam penginputan data dukung ke dalam aplikasi.

Kalapas Narkotika Sungguminasa, Gunawan, menyambut baik kehadiran tim ZI dari Kanwil. Dalam keterangannya, beliau menegaskan pentingnya kolaborasi dan bimbingan dari pihak Kanwil untuk mempercepat langkah menuju WBK/WBBM.

“Kami sangat mengapresiasi kunjungan ini sebagai bentuk perhatian dan komitmen bersama dalam reformasi birokrasi. Masukan yang diberikan sangat bermanfaat, terutama untuk menyempurnakan strategi kami dalam mengelola data dukung” ujar Kalapas Gunawan.

Ia juga menambahkan bahwa pihaknya akan terus mendorong keterlibatan seluruh jajaran agar tetap solid, disiplin, dan berintegritas dalam mewujudkan Zona Integritas yang berkualitas. (*)

  • Penulis: Sorotan Rakyat

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Rutan Kelas 1 Makassar Melaksanakan Upacara HUT Korpri ke 54

    Rutan Kelas 1 Makassar Melaksanakan Upacara HUT Korpri ke 54

    • calendar_month Sen, 1 Des 2025
    • account_circle Sorotan Rakyat
    • visibility 29
    • 0Komentar

    MAKASSAR — Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Makassar melaksanakan upacara peringatan Hari Ulang Tahun Korpri ke-54 yang mengusung tema “Korpri Berkomitmen Melayani, Berkontribusi, dan Berinovasi untuk Indonesia”, Senin (1/12). Kegiatan berlangsung khidmat di lapangan upacara Rutan Makassar. Upacara ini diikuti oleh seluruh pejabat, staf, peserta magang, mahasiswa PKL, serta warga binaan pemasyarakatan (WBP) yang […]

  • Awali Tahun 2026, Lapas Narkotika Sungguminasa Gelar Sidak Kamar Hunian WBP

    Awali Tahun 2026, Lapas Narkotika Sungguminasa Gelar Sidak Kamar Hunian WBP

    • calendar_month Jum, 2 Jan 2026
    • account_circle Sorotan Rakyat
    • visibility 44
    • 0Komentar

    Gowa – Mengawali awal tahun 2026, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Sungguminasa melaksanakan inspeksi mendadak (sidak) kamar hunian Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) pada Kamis malam, 1 Januari 2026. Kegiatan ini merupakan langkah awal untuk memastikan situasi keamanan, ketertiban, serta kebersihan lingkungan lapas tetap terjaga sejak awal tahun. Sidak kamar hunian dilakukan oleh jajaran petugas […]

  • Sidak Kamar Hunian, Lapas Narkotika Sungguminasa Tegaskan Komitmen Bersih dari HP dan Narkoba

    Sidak Kamar Hunian, Lapas Narkotika Sungguminasa Tegaskan Komitmen Bersih dari HP dan Narkoba

    • calendar_month Jum, 4 Jul 2025
    • account_circle Sorotan Rakyat
    • visibility 70
    • 0Komentar

    Gowa – Sebagai bentuk komitmen terhadap upaya Pencegahan, Pemberantasan, Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba (P4GN) serta mewujudkan Lapas yang bersih dan aman, Lapas Narkotika Kelas IIA Sungguminasa melaksanakan kegiatan inspeksi mendadak (sidak) di kamar hunian Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP), Kamis malam, 3 Juli 2025. Kegiatan ini dilaksanakan mulai pukul 20.15 hingga 21.45 WITA, diawali dengan […]

  • Jumat Mengaji, Lapas Narkotika Sungguminasa Gelar Pencerahan Qalbu untuk Warga Binaan

    Jumat Mengaji, Lapas Narkotika Sungguminasa Gelar Pencerahan Qalbu untuk Warga Binaan

    • calendar_month Jum, 18 Jul 2025
    • account_circle Sorotan Rakyat
    • visibility 64
    • 0Komentar

    Gowa — Dalam upaya membentuk karakter dan memperkuat pembinaan kepribadian berbasis keagamaan, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Sungguminasa kembali menggelar kegiatan rutin Pencerahan Qalbu Jumat Mengaji, Jumat (18/07/2025) di Masjid Al-Ikhsan. Kegiatan ini merupakan bagian dari program pembinaan rohani bagi warga binaan pemasyarakatan (WBP) yang beragama Islam. Dimulai pukul 09.00 WITA, kegiatan dibuka oleh […]

  • Rutan 1 Makassar Melaksanakan Program Kemanusiaan Sebagai Bentuk Kepedulian Dan Penguatan Sosial

    Rutan 1 Makassar Melaksanakan Program Kemanusiaan Sebagai Bentuk Kepedulian Dan Penguatan Sosial

    • calendar_month Rab, 24 Des 2025
    • account_circle Sorotan Rakyat
    • visibility 33
    • 0Komentar

    MAKASSAR — Rutan Kelas I Makassar melalui program Rutan Makassar Peduli melaksanakan kegiatan bantuan sosial sebagai bentuk kepedulian dan komitmen terhadap nilai kemanusiaan serta penguatan hubungan sosial. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya menumbuhkan rasa empati dan kebersamaan, baik di lingkungan internal maupun terhadap pihak yang membutuhkan. Ketua Rutan Makassar dalam keterangannya menyampaikan bahwa kegiatan […]

  • High Number Of EV Chargers Did Not Jump Start The Market

    High Number Of EV Chargers Did Not Jump Start The Market

    • calendar_month Sen, 30 Agu 2021
    • account_circle Sorotan Rakyat
    • visibility 40
    • 0Komentar

    The recent trade agreement between Iskera and Nolinia marks a historic milestone, aiming to boost economic stability and resilience in times of crisis. This pact brings strategic cooperation and unprecedented exchange opportunities, offering both countries a path toward economic growth and prosperity. Trade policies designed to adapt to current market demands and challenges are fundamental […]

error: Content is protected !!
expand_less