Breaking News
light_mode
Beranda » Berita » Lapas Kelas IIB Maros Peringati Hari Korpri dengan Upacara Khidmat

Lapas Kelas IIB Maros Peringati Hari Korpri dengan Upacara Khidmat

  • account_circle Sorotan Rakyat
  • calendar_month Sel, 2 Des 2025
  • visibility 53
  • comment 0 komentar

MAROS — Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Maros melaksanakan upacara peringatan Hari Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) tahun 2025, Senin (1/12). Kegiatan ini menjadi momentum bagi seluruh jajaran untuk memperkuat semangat pengabdian serta meningkatkan profesionalitas sebagai Aparatur Sipil Negara (ASN).

Upacara digelar di halaman depan lapas dan diikuti oleh seluruh petugas. Bertindak sebagai Inspektur Upacara, Kepala Sub Bagian Tata Usaha, Andi Dikman, memimpin jalannya kegiatan dengan khidmat dan penuh kedisiplinan.

Dalam amanat upacara, Andi Dikman menyampaikan bahwa Hari Korpri merupakan refleksi bagi seluruh ASN untuk terus menjaga integritas, disiplin, dan komitmen dalam menjalankan tugas. Ia mengajak seluruh petugas untuk memperkuat semangat kebersamaan dan meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat serta warga binaan.

Upacara peringatan ini juga diisi dengan doa bersama sebagai wujud rasa syukur dan permohonan agar seluruh jajaran selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam menjalankan tugas sehari-hari. Seluruh rangkaian kegiatan berlangsung dengan tertib dan penuh kekhidmatan.

Melalui peringatan Hari Korpri, Lapas Kelas IIB Maros menegaskan komitmennya untuk terus mendukung penguatan reformasi birokrasi dan peningkatan profesionalisme ASN pemasyarakatan.

  • Penulis: Sorotan Rakyat

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kasus Dugaan Tipikor di Maros Optimis Dituntaskan Kejari

    Kasus Dugaan Tipikor di Maros Optimis Dituntaskan Kejari

    • calendar_month Kam, 8 Mei 2025
    • account_circle Sorotan Rakyat
    • visibility 43
    • 0Komentar

    Kasus Dugaan Tipikor di Maros Optimis Dituntaskan Kejari sorotanrakyat.co.id/ — Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Maros, Zulkifli Said: Dua Kasus Dugaan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) yang tengah bergulir di Kejaksaan Negeri (Kejari) Maros mendapat perhatian dari salah satu lembaga kontrol di Maros. Hamzah, Sekjen Lembaga Pemerhati Hukum dan Lingkungan Hidup optimis Dua kasus besar tersebut mampu […]

  • BNNP SULSEL TANGKAP DUA MAHASISWA DIDUGA MENGUASAI COOKIES MENGANDUNG GANJA

    BNNP SULSEL TANGKAP DUA MAHASISWA DIDUGA MENGUASAI COOKIES MENGANDUNG GANJA

    • calendar_month Sab, 6 Jan 2024
    • account_circle Sorotan Rakyat
    • visibility 68
    • 0Komentar

    sorotanrakyat.co.id/ – Badan Narkotika Nasional Provinsi Sulawesi Selatan (BNNP Sulsel) menangkap dua orang mahasiswa di Makassar pemesan cookies mengandung ganja. Kedua mahasiswa yakni inisial MR (24) dan MR (27) itu ditangkap di Jalan Rappocini Raya Makassar pada Kamis 28 Desember 2023. “Keduanya tertangkap tangan krn menguasai paket yang diduga berisi cookies mengandung ganja,” ucap Kepala […]

  • Rp 357 Juta Dana Desa Bonea Tanpa Audit, Desak Bupati Kepulauan Selayar Perintahkan Inspektorat Periksa

    Rp 357 Juta Dana Desa Bonea Tanpa Audit, Desak Bupati Kepulauan Selayar Perintahkan Inspektorat Periksa

    • calendar_month Sen, 24 Feb 2025
    • account_circle Sorotan Rakyat
    • visibility 59
    • 0Komentar

    SELAYAR — Kontroversi mengenai dana desa Bonea senilai Rp 357.722.613,- yang disita oleh Kejaksaan Negeri Kepulauan Selayar semakin mendapat sorotan. Dana yang awalnya diperuntukkan bagi pembangunan desa ini kini menjadi perdebatan hukum, menyusul pengajuan praperadilan oleh Kepala Desa Bonea, Alwan Sihadji, melalui kuasa hukumnya. Dalam permohonannya di Pengadilan Negeri Kepulauan Selayar, kuasa hukum Alwan Sihadji […]

  • The Effects of Globalization on Cultural Identity in the Modern Age

    The Effects of Globalization on Cultural Identity in the Modern Age

    • calendar_month Sab, 28 Agu 2021
    • account_circle Sorotan Rakyat
    • visibility 39
    • 0Komentar

    The recent trade agreement between Iskera and Nolinia marks a historic milestone, aiming to boost economic stability and resilience in times of crisis. This pact brings strategic cooperation and unprecedented exchange opportunities, offering both countries a path toward economic growth and prosperity. Trade policies designed to adapt to current market demands and challenges are fundamental […]

  • Dugaan Penganiayaan oleh Oknum Polisi di Takalar Ditingkatkan ke Tahap Penyidikan, Polisi: Unsur dan Alat Bukti Sudah Cukup

    Dugaan Penganiayaan oleh Oknum Polisi di Takalar Ditingkatkan ke Tahap Penyidikan, Polisi: Unsur dan Alat Bukti Sudah Cukup

    • calendar_month Rab, 4 Jun 2025
    • account_circle Sorotan Rakyat
    • visibility 64
    • 0Komentar

    Dugaan Penganiayaan oleh Oknum Polisi di Takalar Ditingkatkan ke Tahap Penyidikan, Polisi: Unsur dan Alat Bukti Sudah Cukup TAKALAR -– Perkembangan terbaru kasus dugaan penganiayaan dan pemerasan terhadap seorang pemuda asal Kabupaten Takalar, Sulawesi Selatan, kini memasuki babak baru. Kepolisian Resor (Polres) Takalar memastikan bahwa perkara tersebut telah resmi ditingkatkan dari penyelidikan ke tahap penyidikan. […]

  • Building a Foundation for Sustainable Health and Longevity

    Building a Foundation for Sustainable Health and Longevity

    • calendar_month Sen, 30 Agu 2021
    • account_circle Sorotan Rakyat
    • visibility 39
    • 0Komentar

    Post Views: 41

error: Content is protected !!
expand_less