Breaking News
light_mode
Beranda » Berita » Halaman "18"

Berita

Momentum Hari Bela Negara ke-77, Lapas Narkotika Sungguminasa Teguhkan Pengabdian untuk Negeri

Momentum Hari Bela Negara ke-77, Lapas Narkotika Sungguminasa Teguhkan Pengabdian untuk Negeri

  • calendar_month Jum, 19 Des 2025
  • account_circle Sorotan Rakyat
  • visibility 43
  • 0Komentar

GOWA — Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Sungguminasa melaksanakan Upacara Peringatan Hari Bela Negara ke-77 Tahun 2025 yang digelar di selasar Lapas Narkotika Sungguminasa, Jum’at (19/12). Bertindak selaku Pemimpin Upacara adalah Armin Fauzi, sementara Inspektur Upacara dijabat langsung oleh Kepala Lapas Narkotika Kelas IIA Sungguminasa, Gunawan. Upacara diikuti oleh seluruh pegawai Lapas Narkotika Sungguminasa […]

Peringatan Hari Bela Negara ke-77 Dirangkaikan Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin 2025, Polres Takalar Siap Amankan Nataru

Peringatan Hari Bela Negara ke-77 Dirangkaikan Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin 2025, Polres Takalar Siap Amankan Nataru

  • calendar_month Jum, 19 Des 2025
  • account_circle Sorotan Rakyat
  • visibility 38
  • 0Komentar

TAKALAR — Polres Takalar menggelar Upacara Peringatan Hari Bela Negara (HBN) ke-77 Tahun 2025 yang dirangkaikan dengan Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin 2025 dalam rangka pengamanan Hari Raya Natal 2025 dan Tahun Baru 2026. Kegiatan tersebut berlangsung pada Jumat, 19 Desember 2025, pukul 08.35 Wita, bertempat di Aula Wicaksana Laghawa Polres Takalar. Upacara dan apel […]

Rutan Masamba Peringati Hari Bela Negara ke-77, Teguhkan Komitmen ASN untuk Indonesia Maju

Rutan Masamba Peringati Hari Bela Negara ke-77, Teguhkan Komitmen ASN untuk Indonesia Maju

  • calendar_month Jum, 19 Des 2025
  • account_circle Sorotan Rakyat
  • visibility 37
  • 0Komentar

MASAMBA — Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Masamba melaksanakan Upacara Peringatan Hari Bela Negara ke-77 Tahun 2025 yang berlangsung di Halaman Depan Rutan Masamba, Jumat (19/12/2025). Kegiatan ini mengusung tema “Teguhkan Bela Negara untuk Indonesia Maju” sebagai bentuk komitmen bersama dalam menanamkan dan mengimplementasikan nilai-nilai Bela Negara di lingkungan pemasyarakatan. Upacara dimulai pukul 08.00 […]

Lapas Palopo Gelar Upacara Peringatan Hari Bela Negara ke-77 Tahun 2025

Lapas Palopo Gelar Upacara Peringatan Hari Bela Negara ke-77 Tahun 2025

  • calendar_month Jum, 19 Des 2025
  • account_circle Sorotan Rakyat
  • visibility 37
  • 0Komentar

PALOPO — Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Palopo melaksanakan Upacara Peringatan Hari Bela Negara ke-77 Tahun 2025 pada Jumat, 19 Desember 2025, bertempat di Lapangan Lapas Palopo. Kegiatan ini diikuti oleh jajaran pejabat struktural, pegawai JFT/JFU, serta peserta magang. Peringatan Hari Bela Negara tahun ini mengusung tema “Teguhkan Bela Negara Untuk Indonesia Maju”, sebagai momentum untuk […]

Kapolres Gowa Hadiri Rakor Lintas Sektoral Kesiapan Operasi Lilin-2025

Kapolres Gowa Hadiri Rakor Lintas Sektoral Kesiapan Operasi Lilin-2025

  • calendar_month Kam, 18 Des 2025
  • account_circle Sorotan Rakyat
  • visibility 37
  • 0Komentar

MAKASSAR — Kapolres Gowa AKBP Muhammad Aldy Sulaiman, S.I.K., M.Si didampingi sejumlah Pejabat Utama (PJU) Polres Gowa mengikuti Rapat Koordinasi (Rakor) Lintas Sektoral Tahun 2025 dalam rangka kesiapan pelaksanaan Operasi Kepolisian Terpusat Lilin-2025. Kegiatan ini berlangsung di Hotel Harper Makassar dan dipimpin langsung oleh Kapolda Sulawesi Selatan IRJEN POL. Djuhandhani Rahardjo Puro, S.H., M.H, Rabu […]

Lapas Narkotika Sungguminasa Hadir Ditengah Masyarakat Salurkan 50 Paket Sembako ke Warga Timbuseng

Lapas Narkotika Sungguminasa Hadir Ditengah Masyarakat Salurkan 50 Paket Sembako ke Warga Timbuseng

  • calendar_month Kam, 18 Des 2025
  • account_circle Sorotan Rakyat
  • visibility 38
  • 0Komentar

GOWA — Sebagai wujud kepedulian sosial dan komitmen untuk terus memberikan manfaat bagi masyarakat, Lapas Narkotika Kelas IIA Sungguminasa kembali melaksanakan kegiatan bantuan sosial kepada masyarakat kurang mampu di lingkungan sekitar lapas. Kegiatan ini merupakan program yang secara konsisten dan berkelanjutan dijalankan oleh Lapas Narkotika Sungguminasa, Kamis (18/12). Pada kegiatan kali ini, Kepala Lapas Narkotika […]

60 Warga Binaan Perempuan Rutan Makassar Dipindahkan ke Lapas Sungguminasa

60 Warga Binaan Perempuan Rutan Makassar Dipindahkan ke Lapas Sungguminasa

  • calendar_month Kam, 18 Des 2025
  • account_circle Sorotan Rakyat
  • visibility 39
  • 0Komentar

MAKASSAR — Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Makassar kembali mengambil langkah strategis dalam mengatasi permasalahan overkapasitas hunian dengan melaksanakan pemindahan warga binaan. Sebanyak 60 orang warga binaan perempuan dipindahkan ke Lapas Perempuan Kelas IIA Sungguminasa, Langkah pemindahan ini merupakan bagian dari upaya berkelanjutan Rutan Kelas I Makassar dalam menciptakan kondisi hunian yang lebih aman, […]

SPKT Polres Takalar Mengoptimalkan Pelayanan Publik Sebagai Garda Terdepan

SPKT Polres Takalar Mengoptimalkan Pelayanan Publik Sebagai Garda Terdepan

  • calendar_month Kam, 18 Des 2025
  • account_circle Sorotan Rakyat
  • visibility 39
  • 0Komentar

TAKALAR — Polres Takalar terus mengoptimalkan peran Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) sebagai garda terdepan pelayanan publik, khususnya dalam penerimaan laporan masyarakat. Melalui pelayanan yang cepat, ramah, profesional, serta transparan tanpa pungutan biaya, SPKT Polres Takalar berkomitmen memberikan rasa aman dan kenyamanan bagi setiap warga yang membutuhkan layanan kepolisian. Komitmen tersebut dirasakan langsung oleh salah […]

Perkuat Harkamtibmas, Bhabinkamtibmas Desa Tarembang Sambang Malam Mini Market

Perkuat Harkamtibmas, Bhabinkamtibmas Desa Tarembang Sambang Malam Mini Market

  • calendar_month Kam, 18 Des 2025
  • account_circle Sorotan Rakyat
  • visibility 36
  • 0Komentar

TAKALAR – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), Bhabinkamtibmas Desa Tarembang Aipda Dana Satria Sy melaksanakan kegiatan sambang dan tatap muka di Swalayan Indomaret Dusun Borong Jati, Desa Tarembang, Kecamatan Galesong, Kabupaten Takalar, pada Selasa, 16 Desember 2025, sekitar pukul 22.00 Wita. Kegiatan sambang yang dirangkaikan dengan patroli dialogis ini dilakukan sebagai […]

Kasi Propam Polres Takalar Sosialisasikan Aplikasi WBS dan SP4N Lapor kepada Personel Staf

Kasi Propam Polres Takalar Sosialisasikan Aplikasi WBS dan SP4N Lapor kepada Personel Staf

  • calendar_month Rab, 17 Des 2025
  • account_circle Sorotan Rakyat
  • visibility 38
  • 0Komentar

TAKALAR — Kasi Propam Polres Takalar AKP Sri Muhammad Fajar memberikan sosialisasi terkait Aplikasi Whistle Blowing System (WBS) dan SP4N Lapor kepada personel staf Polres Takalar pada Rabu, 17 Desember 2025 pagi, bertempat di Mapolres Takalar. Kegiatan ini bertujuan meningkatkan pemahaman personel mengenai sistem pelaporan berbasis aplikasi sebagai sarana pengawasan internal dan eksternal yang transparan […]

error: Content is protected !!
expand_less